Postingan

Kamera Termahal di Dunia

1. Leica 0-Series 1923 no. 122 Inilah kamera termahal di dunia yang yang menggabungkan nama merek, kelangkaan, dan kualitas klasik: Leica 0-Series 1923 no. 122 yang dijual di lelang seharga US$2,97 juta atau sekitar Rp44 miliar. Kamera langka ini memang bukan untuk penggunaan komersial. Ada 25 kamera yang diproduksi pada tahun 1923. Namun, hanya 3 yang masih tersisa dalam kondisi baik sampai sekarang.Leica bukan hanya merek terkenal tetapi telah memperoleh status ikonik karena memperkenalkan era modern jurnalisme foto di tahun 1920-an dan 30-an –yang digunakan di hampir semua kondisi – baik itu saat perang atau perdamaian. 2. Leica M3D-2  Kamera ini menjadi kamera termahal kedua di dunia, yang berhasil dibeli dalam lelang di Wina dengan harga 2,18 juta dolar atau setara dengan Rp32 miliar. Unit kamera ini dimiliki oleh David Douglas Duncan, seorang fotografer dari majalah Influential Life. Keistimewaan unik dari kamera ini adalah salah satu dari 4 kamera yang diproduksi oleh Leica dan

Universitas Swasta Jurusan DKV Terbaik di Indonesia

1. Institut Kesenian Jakarta Universitas swasta yang memiliki jurusan DKV terbaik di Indonesia yang pertama adalah Institut Kesenian Jakarta (IKJ). Jurusan DKV di universitas yang satu ini telah mendapatkan akreditasi A sejak tahun 2014 hingga bulan Desember tahun 2019. Kemudian, jurusan DKV IKJ kembali mendapat akreditasi A untuk periode lima tahun berikutnya, yaitu mulai tahun 2019 hingga bulan Oktober tahun 2024 mendatang. 2. Universitas Kristen Petra Universitas Kristen Petra di Surabaya juga masuk ke dalam daftar universitas swasta dengan jurusan DKV terbaik di Indonesia setelah IKJ. Bersama dengan tiga perguruan tinggi swasta lainnya, Universitas Kristen Petra berhasil mencatatkan akreditasi A untuk jurusan DKV pada tahun 2015 lalu. Di tahun 2020, jurusan DKV Universitas Kristen Petra kembali berhasil mendapatkan akreditasi A dari BAN-PT untuk periode tahun 2020 hingga tahun 2025. 3. Universitas Ciputra Satu lagi universitas swasta di Surabaya yang memiliki jurusan DKV terbaik di

Contoh Karya 3 Dimensi

1. Kriya Contoh karya 3 dimensi adalah kriya (benda hias) yang dibuat sebagai benda pajangan atau hiasan. Melansir materi pembelajaran Kemendikbud, jenis benda karya tiga dimensi yang satu ini menonjolkan aspek keindahan daripada aspek kegunaan atau segi fungsinya.Karya seni kriya termasuk sebagai karya seni rupa terapan nusantara.Contoh karya tiga dimensi adalah topeng, vas bunga, hingga anyaman hias untuk hiasan dinding atau benda-benda kerajinan untuk penghias ruangan. 2. Patung Seni patung adalah contoh karya 3 dimensi yang merupakan cabang seni rupa murni sebab patung memiliki ukuran panjang, lebar, dan tinggi (volume) serta dapat dinikmati dari segala arah.Bahan untuk membuat benda karya seni tiga dimensi patung di antaranya kayu, batu, atau logam. 3. Keramik Contoh karya seni tiga dimensi adalah karya seni rupa keramik.Karya seni rupa keramik merupakan cabang seni yang bersifat tradisional hingga kontemporer.Karya seni benda tiga dimensi keramik menggunakan bahan dari tanah liat

Fotografer yang Menginspirasi Dunia

Sally Mann (1951-sekarang) Meskipun dia sudah menjadi fotografer terkenal pada saat itu, Mann menjadi nama rumah tangga pada awal 1990-an, ketika dia berkeluarga, dia mengumpulkan foto kehidupan bersama anak ketiganya di lanskap pedesaan pedesaan Virginia. Menampilkan petualangan masa kecil, mimisan, dan tempat tidur basah, buku dan pameran mengungkapkan sisi tersembunyi dari kehidupan keluarga, jarang digambarkan dalam seni. Dia kembali ke buku selama bertahun-tahun, memberikan wawasan yang tepat waktu tentang sifat perubahan dan pergeseran masa kanak-kanak Amerika di zaman sekarang ini.Dia juga mengunjungi kembali keluarganya sendiri termasuk menjadikan suaminya Larry sebagai model, inspirasi, dan rumahnya di Amerika Serikat bagian Selatan telah menjadi latar belakang dan karakter utama dalam foto-foto terbarunya.Meskipun materi pelajarannya mungkin telah berevolusi, pendekatan Mann yang mentah dan penuh kasih terhadap keluarga, ingatan, dan perjalanan waktu yang tak terhindarkan tel

Rekomendasi Tab Untuk Menggambar

Gambar
1. Samsung Galaxy Tab S4 Model tablet Samsung satu ini memang menjadi favorit banyak orang sebagai salah satu tab untuk menggambar terbaik. Performanya cukup baik jika digunakan untuk menggambar dan mendesain ringan. Tablet satu ini juga sudah dilengkai dengan S-Pen yang tidak perlu dibeli secara terpisah. Terdiri dari berbagai macam memori mulai dari 64GB 4GB RAM, 256GB 4GB RAM, hingga 256GB 6GB RAM. Harga untuk Samsung Galaxy Tab S4 ini terbilang ekonomis, kisaran harganya mulai dari 2,3 juta sampai 6 juta rupiah. 2. Advan Tab Sketsa 10,1 Inci Jika Anda ingin mencari tab untuk menggambar dengan kisaran harga 2 jutaan, maka Advan Tab Sketsa 10,1 inci ini bisa jadi pilihan. Meskipun harganya murah, namun tablet ini termasuk dalam daftar tablet tebaik karena memiliki penyimpanan RAM 4GB dan ROm 32GB, masih didukung dengan 2 simcard berukuran nano. Harga untuk tab ini berkisar diantara Rp 2,7 jutaan. 3. Xiaomi Pad 5 Seperti biasa, Xiaomi selalu menghad

Macam-Macam Teknik Menggambar

Gambar
Teknik Menggambar Arsir Yang pertama adalah teknik menggambar arsir. Ini merupakan teknik dasar dalam menggambar menggunakan pensil. Teknik ini lebih menekankan pada kekuatan (ketebalan) garis. Kekuatan garis tersebut dapat diciptakan menggunakan pensil, spidol, tinta atau alat gambar lainnya yang dapat menghasilkan garis berulang untuk membuat perbedaan pada kekuatan garis sehingga terciptalah kesan gelap terang, gradasi atau kesan dimensi pada gambar.Langkah awal yang dilakukan untuk belajar arsir adalah dengan berlatih teknik arsir gradasi untuk membuat satu baris kotak. Buatlah lebih dari satu kotak dan arsir setiap kotak dengan jenis pensil yang berbeda. Lihatlah perbedaan kesan gelap dan terang yang ditimbulkan dari setiap kotak. Teknik Siluet (Blok) Yang kedua adalah siluet. Biasa juga dikenal dengan teknik menggambar bayangan. Teknik ini menggunakan satu warna (biasanya hitam) untuk menutup objek gambar sehingga terbentuklah perwujudan karakter pada obje

Jenis-Jenis Gambar Ilustrasi dan Penjelasannya

1. Gambar Ilustrasi Naturalis Naturalis adalah jenis-jenis gambar ilustrasi yang mempunyai warna dan bentuk yang sama dengan kenyataan di alam tanpa suatu penambahan atau pengurangan. 2. Gambar Ilustrasi Dekoratif Dekoratif adalah jenis-jenis gambar ilustrasi yang memiliki fungsi untuk menghiasi sesuatu dengan sebuah bentuk yang disederhanakan ataupun dilebih-lebihkan dengan gaya-gaya tertentu. 3. Gambar Kartun Kartun adalah jenis-jenis gambar ilustrasi yang mempunyai bentuk lucu atau memiliki ciri khas tertentu. Pada umumnya, jenis-jenis gambar ilustrasi kartun banyak menghiasi komik, cerita bergambar, dan majalah anak-anak. 4. Gambar Karikatur Karikatur adalah jenis-jenis gambar ilustrasi berupa sindirian atau kritikan yang dalam penggambarannya terdapat penyimpangan proporsi tubuh. Jenis-jenis gambar ilustrasi karikatur biasanya ditemukan di koran atau majalah. 5. Cerita Bergambar Cerita bergambar adalah jenis-jenis gambar ilustrasi sejenis gambar atau komik yang diberi teks. Jenis-